Beranda

Selasa, 29 Maret 2011

KUNJUNGAN D D HONGKONG KE PANTI JOMPO DI SAMBUT TANGIS

KUNJUNGAN D D HONGKONG KE PANTI JOMPO DI SAMBUT TANGIS (suara 20 agustus 2010)
Kunjungan Dompet Dhuafa ( D D ) di Panti Jompo Siu Sin,Sham Sui Po ( minggu 15/8 ) di sambut tangis  haru oleh penghuni panti
Rombongan 20 orang itu di pimpin Asia Pasific Manager Dompet Dhuafa Hongkong Abdul Ghofur .
Selama kunnjungan , acara di isi dengan pekenalan, pembagian kue dan bingkisan untuk penghuni panti, bernyanyi bersma, berbincang - bincang bersama Kung - kung dan Bobo
Menurut Abdul Ghofur, kunjungan tersebut merupakan bagian dari kontribusi Buruh Migran Indonesia ( BMI ) kepada masyarakat sekitarnya
( Hongkong- red )serta bentuk kepedulian mereka kepada orang tua jompo yang kurang diperhatikan oleh keluarganya
Bingkisan yang di bawa dalam kunjungan tersebut antara lain biskuit, handuk, dan berbagai jenis kue.

4 komentar:

  1. Selamat mbak atas blognya yang baru..!!

    BalasHapus
  2. iya , makasih banget, saya lagi latihan nich, mohon bimbinganya.

    BalasHapus
  3. Rahayu, rahayu, rahayu sagung dumadi, inilah kunjungan perdana kami, follow blog sekaligus tulis komentar. Ditunggu re-follownya di http://majapahitinfo.blogspot.com dan http://majapahit1478.blogspot.com. Matur nuwun. Rahayu.

    BalasHapus